POKOK POKOK PANCASILA SEBAGAI PARADIGMA PEMBANGUNAN
a. Pancasila sebagai paradigma dalam pembangunan politik dan hukum
- pengembangan sistem politik negara yang menghargai harkat dan martabat manusia
- pengembangan sistem politik yang berkedaulatan rakyat, demokratis, dan terbuka
- sistem politik yang di dasarkan pada nilai-nilai moral
- politik dan hukum didasarkan pada moral ketuhanan, kemanusiaan, persatuan, kerakyatan, dan keadilan
- pengambilan keputusan secara musyawarah mufakat
b. Pancasila sebagai paradigma dalam pembangunan ekonomi
- pengembangan sistem politik negara yang menghargai harkat dan martabat manusia
- pengembangan sistem politik yang berkedaulatan rakyat, demokratis, dan terbuka
- sistem politik yang di dasarkan pada nilai-nilai moral
- politik dan hukum didasarkan pada moral ketuhanan, kemanusiaan, persatuan, kerakyatan, dan keadilan
- pengambilan keputusan secara musyawarah mufakat
b. Pancasila sebagai paradigma dalam pembangunan ekonomi
- Moralitas ketuhanan dan kemanusiaan menjadi landasan pembangunan ekonomi
- ekonomi yang menghindarkan diri dari bentuk monopoli dan persaingan bebas
- mengembangkan sistem ekonomi yang berasas kekeluargaan
- mengembangkan sistem ekonomi yang bertujuan untuk kesejahteraan dan keadilan bersama
- terbuka terhadap nilai-nilai luar yang positif untuk membangun masyarakat Indonesia
- memelihara nilai-nilai yang telah lama hidup dan relevan untuk kemajuan masyarakat
- mewujudkan masyarakat demokratis, aman, damai, dan tentram
- menghargai kemajemukan masyarakat Indonesia
Komentar
Posting Komentar